Qnews.co.id, JAKARTA – Kapolres metro Jakarta pusat Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro mengungkapkan kesiapan pengamanan untuk mengamankan pertandingan kualifikasi piala dunia antara Indonesia melawan Australia.
Susatyo mengimbau kepada seluruh penonton untuk disiplin dan mematuhi aturan yang telah ditetapkan termasuk tidak membawa barang-barang terlarang seperti flare dan petasan di bawa ke dalam stadion.
Selengkapnya bisa klik tayangan video Qnews.